Tag Archives: undip

Sosialisasi Cara Penggunaan Gadget Tepat Guna dan Dampak Penggunaan Gadget yang Berlebihan oleh Mahasiswa KKN TIM II Universitas Diponegoro

Batang, 5 Agustus 2023 – Guna mengatasi potensi risiko kecanduan gadget dan dampak negatifnya terhadap kondisi psikologis anak-anak, sebuah kegiatan psikoedukasi telah berhasil dilaksanakan di Desa Harjowinangun Barat. Kegiatan ini bertujuan memberikan pengetahuan dan pemahaman kepada anak-anak Sekolah Dasar (SD) dan usia sebaya mereka tentang penggunaan gadget yang tepat guna. Kegiatan psikoedukasi ini dinamakan “Psikoedukasi […]